PEMBENTUKAN KARAKTER MODERAT PADA SANTRI MELALUI KEGIATAN PEMBACAAN SHALAWAT DI TPQ AN-NAHDLIYAH NURUL IMAN KELURAHAN MARGOREJO

Authors

  • Nurul Mahmudah Institut Agama Islam Negeri Metro
  • Krisna Moneta Ria Institut Agama Islam Negeri Metro
  • Evy Septiana Institut Agama Islam Negeri Metro

Keywords:

Moderat, Shalawat, Pembentukan Karakter

Abstract

Banyaknya persoalan karakter dewasa ini, khususnya pada peremehan peneladanan terhadap karakter Rasulullah saw. yang merupakan suri tauladan yang baik. Pada zaman yang semakin modern seperti sekarang ini, kebanyakan manusia tidak menyadari apa yang diperbuat. Hasilnya akan merugikan diri sendiri. Seharusnya dalam menempuh kehidupan yang hanya sementara ini, manusia senantiasa mengacu pada keteladanan yang dicontohkan oleh Rasulullah saw sebagai tauladan karakter moderat. Tujuan dilaksanakannya kegiatan ini adalah untuk mengetahui bagaimana proses pembentukan karakter Moderat pada santri melalui kegiatan pembacaan shalawat di TPQ An-Nahdliyah Nurul Iman Kelurahan Margorejo. Dimana karakter Moderat  merupakan suatu karakter seseorang yang meneladani karakternya Rasulullah saw.

Downloads

Download data is not yet available.

Published

2021-06-22

How to Cite

PEMBENTUKAN KARAKTER MODERAT PADA SANTRI MELALUI KEGIATAN PEMBACAAN SHALAWAT DI TPQ AN-NAHDLIYAH NURUL IMAN KELURAHAN MARGOREJO. (2021). Moderatio: Jurnal Moderasi Beragama, 1(1), 81-100. https://e-journal.metrouniv.ac.id/moderatio/article/view/3225