Optimalisasi Kemampuan Menulis Arab: Peningkatan Keterampilan Mengajar melalui Pelatihan Menulis Cepat bagi Pendidik PAUD Imtiyaz

Authors

  • Syaifullah Syaifullah Universitas Islam Negeri Raden Mas Said Surakarta, Indonesia
  • Abdul Ghofur Universitas Islam Negeri Raden Mas Said Surakarta, Indonesia
  • Shofwan Anwar Abdur Rauf Universitas Islam Negeri Raden Mas Said Surakarta, Indonesia
  • Khairiyah Khairiyah Universitas Islam Negeri Raden Mas Said Surakarta, Indonesia
  • Abd. Faishol Universitas Islam Negeri Raden Mas Said Surakarta, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.32332/dedikasi:%20jurnal%20pengabdian%20masyarakat.v5i2.7600

Keywords:

PAUD, Pelatihan menulis Arab, ABCD, PAR.

Abstract

Artikel ini mengeksplorasi peningkatan kemampuan mengajar pengajar PAUD di sekolah Imtiyaz melalui pelatihan menulis huruf Arab dengan Pendekatan Pengembangan Komunitas Berbasis Aset (ABCD) dan Pendekatan Penelitian Tindakan Partisipatif (PAR). Metode pengumpulan data observasi dan wawancara dengan pengajar sebelum dan setelah pelatihan. Data dianalisis dengan menghitung persentase perubahan dalam variabel seperti kemampuan menulis huruf Arab, , serta keterlibatan dan metode pengajaran pengajar. Hasil temuan penelitian menunjukkan peningkatan yang signifikan dalam kemampuan pengajar untuk menulis huruf Arab (peningkatan 50%) dan penggunaan materi pembelajaran yang lebih menarik (peningkatan 166.67%). Di sisi lain, meningkatkan keterlibatan pengajar dalam berinteraksi dengan siswa (peningkatan 250%) dan penggunaan metode pengajaran yang lebih interaktif (peningkatan 80%).

Downloads

Download data is not yet available.

References

Anugrahi, N. (2016). Efektivitas Pembelajaran Imla’ dalam Meningkatkan Kemampuan Menulis Kata dalam Bahasa Arab Peserta Didik Kelas XI Madrasah Aliyah DDI Kaballangan Kab. Pinrang. July, 1–23.
Darmawan, D. (2020). Karakteristik Pendidik dan Tenaga Kependidikan. STIKIP Muhammadiyah Bogor, 5–6. http://dx.doi.org/10.31227/osf.io/s894m
Efendi, N. (2013). Pendekatan Pengajaran Reciprocal Teaching Berpotensi Meningkatkan Ketuntasan Hasil Belajar Biologi Siswa SMA. Pedagogia : Jurnal Pendidikan, 2(1), 84–97. https://doi.org/10.21070/pedagogia.v2i1.49
Fauzi, F. (2018). Hakikat Pendidikan bagi Anak Usia Dini. INSANIA : Jurnal Pemikiran Alternatif Kependidikan, 15(3), 386–402. https://doi.org/10.24090/insania.v15i3.1552
Librianty, H. D., & Syarif, M. (2014). Bercakap-Cakap Pada Pembelajaran Bahasa Inggris. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, Volume 8 E, 1–8.
Lubis, H. (2018). Kompetensi Pedagogik Guru Profesional. Best Journal (Biology Education, Sains and Technology), 1(2), 16–19. https://doi.org/10.30743/best.v1i2.788
Muliyah, P., & Fernando, F. (2019). Pelatihan pengenalan Bahasa Inggris untuk Anak Usia Dini melalui Igra. DEDIKASI: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1), 20–36.
Muzayin, A., & Sugiharyati, M. F. (2021). Pembelajaran Bahasa Arab pada Anak Usia Dini. Semnasbama: Seminar Naional Bahasa Arab Mahasiswa, 11(1), 99–114. http://prosiding.arab-um.com/index.php/semnasbama/article/view/768/718
Nurcholis, A., & Hidayatullah, S. I. (2019). Tantangan Bahasa Arab sebagai Alat Komunikasi di Era Revolusi Industri 4.0 pada Pascasarjana IAIN Tulungagung. Arabiyatuna : Jurnal Bahasa Arab, 3(2), 283. https://doi.org/10.29240/jba.v3i2.999
Nurpuspitasari, D., Sumardi, S., Hidayat, R., & Harijanto, S. (2019). Efektivitas Pembelajaran Ditinjau Dari Supervisi Akademik Kepala Sekolah Dan Budaya Sekolah. Jurnal Manajemen Pendidikan, 7(1), 762–769. https://doi.org/10.33751/jmp.v7i1.962
Priyono, D. (2018). Sinergi Keluarga dan Sekolah Menuju PAUD Berkualitas. Seminar Nasional Dan Call for Paper “Membangun Sinergitas Keluarga Dan Sekolah Menuju PAUD Berkualitas,” 12–16.
Saepuddin, M. P. (2012). Pembelajaran keterampilan berbahasa Teori dan Aplikasi. Pembelajaran Keterampilan Berbahasa Arab, 3.
Senny, M. H., Wijayaningsih, L., & Kurniawan, M. (2018). Penerapan Gaya Kepemimpinan Transformasional Dalam Manajemen PAUD di Kecamatan Sidorejo Salatiga. Scholaria: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 8(2), 197–209. https://doi.org/10.24246/j.js.2018.v8.i2.p197-209
Shodiq, M. J. (2018). Pembelajaran Bahasa Arab Aktif-Inovatif Berbasis Multiple Intelligences. Al Mahāra: Jurnal Pendidikan Bahasa Arab, 4(1), 125–148. https://doi.org/10.14421/almahara.2018-041-07
Sihotang, Nurfin, A. S. D. (2019). Pembelajaran Nahwu dan Shorf Melalui Metode Pembelajaran Interaktif dan Partisipatif (Studi Kasus Semester IV Jurusan PBA IAIN Padang Sidimpuan). Laporan Penelitian, 1–81. http://repo.uinsyahada.ac.id/573/1/24.-Nurfin-Sihotang.pdf
Simanjuntak, G. M., Widyana, R., & Astuti, K. (2020). Pembelajaran Metode Multisensori Untuk Meningkatkan Kemampuan Pra-Membaca Pada Anak Usia Pra-Sekolah. Cakrawala Dini: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 11(1), 51–54. https://doi.org/10.17509/cd.v11i1.21082
Suarta, I. N., & Rahayu, D. I. (2018). Model Pembelajaran Holistik Integratif di PAUD Untuk Mengembangkan Potensi Dasar Anak Usia Dini. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 3(1), 37–45. https://doi.org/10.29303/jipp.v3i1.48
Syaifullah. (2022). Pelatihan Keterampilan Berpidato pada Santri TPA Masjid An-Nur Malangjiwan. DEDIKASI : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(2), 164–170.
Wahyudi, D., Sugeng, A., Hayati, D. K., Anggraini, S. D., Anggraeni, A., & Fatimah, N. A. (2022). Program Bimbingan Belajar Keagamaan Islam: Pendekatan Participatory Action Research. DEDIKASI : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(2), 155–163.
Waluyanti, S., & Sunarto Sunarto. (2014). ANALISIS KEBUTUHAN MATERI PENGEMBANGAN PROFESIONALISME BERKELANJUTAN GURU SMK TEKNIK AUDIO VIDEO. Jurnal Kependidikan: Penelitian Inovasi Pembelajaran, 7(1).
Waspodo, M. (2017). Pengembangan Profesional Berkelanjutan Bagi Guru Paud. JIV-Jurnal Ilmiah Visi, 7(1), 77–81. https://doi.org/10.21009/jiv.0701.7

Downloads

Published

03-10-2023

How to Cite

Optimalisasi Kemampuan Menulis Arab: Peningkatan Keterampilan Mengajar melalui Pelatihan Menulis Cepat bagi Pendidik PAUD Imtiyaz. (2023). DEDIKASI: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(2), 142-151. https://doi.org/10.32332/dedikasi: jurnal pengabdian masyarakat.v5i2.7600

Similar Articles

1-10 of 61

You may also start an advanced similarity search for this article.