PENYELESAIAN SENGKETA EKONOMI SYARIAH DI INDONESIA

Authors

  • Abdur Rahman Adi Saputera

Keywords:

Sengketa, Ekonomi Syariah

Abstract

Murabahah yaitu suatu perjanjian antara bank dan nasabah dalam bentuk pembiayaan pembelian atas sesuatu barang yang dibutuhkan oleh nasabah. Jenis-jenis Penyelesaian Sengketa Ekonomi Syari’ah yaitu: Perdamaian(Sulhu),Arbitrase Syari’ah (Tahkim) dan Lembaga Peradilan Syari’ah (Qadha)

Downloads

Download data is not yet available.

References

Afandi, M.yazid. Fiqih Mu’amalah, Yogyakarta:Logung Pustaka, 2009.
Anshori, Abdul Ghofur. Payung Hukum Perbankan Syariah, Yogyakarta: UII Press, 2007.
Basir, Cik. Penyelesaian Sengketa Perbankan Syariah di Pengadilan Agama dan Mahkamah Syariah, Jakarta: Kencana, 2009.
Burhanuddin, Hukum Bisnis Syari’ah. Yogyakarta: UII Press, 2011.
Lubis, Suwandi K. Hukum Ekonomi Islam, Jakarta: Cv Sinar Grafika, 2000.
Muhammad, Model-Model Akad Pembiayaan Di Bank Syariah, Yogyakarta: Uii Press, 2009.
Mujahidin, Ahmad. Prosedur Penyelesaian Sengketa Ekonomi Syari’ah Di Indonesia . Bogor: Ghalia Indonesia, 2010.
Naja, Daeng. Akad Bank Syari’ah, Yogyakarta:Pustaka Yustisia, 2011.
Purnamasari, Suswinarno dan Irma Devita (Eds). Panduan Lengkap Hukum Praktis Popular Kiat-Kiat Cerdas, Mudah, Dan Bijak Memahami Masalah Akad Syariah, Bandung: Kaifa, 2011.
Pusat Pengkajian Hukum Islam Dan Masyarakat Madani (PPHIM), Kompilasi Hukum Ekonomi Syariah, Jakarta: Kencana, 2009.
Sjahdeini, Sutan Remy. Perbankan Syariah: Produk-produk dan Aspek-Aspek Hukumnya, Jakarta: Kencana. 2015.
Sutedi, Adrian. Perbankan Syariah: Tinjauan dan beberapa segi hukum, Bogor: Ghalia Indonesia, 2009.
Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2006
Undang-Undang Nomor 21 Tahun 2000
Usman, Rachmadi. Produk Dan Akad Perbankan Syariah Di Indonesia, Bandung: Citra Aditya Bakti, 2009.
Zulkifli, Sunarto. Panduan Praktis Transaksi Perbankan Syariah, Jakarta: Zikrul Hakim, 2003.

Downloads

Published

2019-07-12